Bagaimana menghapusnya..?
Cara menghapus atau menghilangkan tanda anak panah tersebut sangatlah mudah…
ikutilah langkah – langkah dibawah ini :
1. Buka menu Start—> RUN
2. Ketik regedit kemudian OK seperti gambar dibawah ini :

3. Kemudian klik HKEY_CLASSES_ROOT
4. Lalu cari Folder lnkfile (LNKFILE tapi dengan huruf kecil) jika tidak ketemu atau susah mencarinya gunakan Ctrl+f kemudian ketik isshortcut lalu Enter.
5. Pada jendela sebelah kanan carilah string value dengan nama IsShortcut lalu klik kanan dan Rename seperti gambar dibawah ini :

6. Ubah nama string value dari IsShortcut menjadi IsShortcuts :

7. Jika sudah Restart Komputer/Laptop untuk melihat hasilnya..
NB : Jika belum berhasil/tanda panah belum hilang, cari folder piffile dalam HKEY_CLASSES_ROOT. Selanjutnya, ubah nama string value dari IsShortcut menjadi IsShortcuts.
Hal tersebut juga dapat dilakukan pada Windows 7.
Caranya tetap sama, hanya di Windows 7 tidak perlu menggunakan Start —> Run. Langsung saja klik Start —> Tuliskan Regedit, dan ikuti langkah sama seperti di atas.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar